Inilah dia kapten-kapten bajak laut yang pernah berjaya pada era keemasannya. pada tahun 1600-1700. Mereka pernah berjaya di 7 samudra, menyebar teror dan merampok kapal2 dagang kolinialis. Selamat menikmati pejalanan anda betemu dengan kapten-kapten yang paling ditakuti di lautan. Bon Voyage!!!
The King of All Pirates - Henry Morgan
Henry Morgan atau morgan "the terrible" adalah salah satu yang paling kejam dari bajak laut, dengan keberaniannya, kebrutalan, dan kecerdasan, membuat dia yang paling ditakuti, dan dihormati sepanjang masa bajak laut.Bartholomew Roberts - "Great Pirate Roberts" - black bart
Bartholomew Roberts, yang disebut sebagai "Great Pirate Roberts", menjelajahi laut pada awal abad kedelapan belas. Ia menjelajahi pantai-pantai Amerika Utara dan Selatan.Reputasinya telah berkembang sangat besar sehingga kapal-kapal penjaga yang ditempatkan di Hindia Barat enggan untuk terlibat dengan dia, dan bahkan berlayar keluar dari jalan mereka untuk menghindari konfrontasi.
Benderanya
William Kidd - "Captain Kidd"
Pada awalnya Kidd adalah seprang pelaut yang direkrut kerajaan inggris untuk menumpas bajak laut. Id dibekali dengan kapal legendarisnya yaitu the Adventure Galley.Edward "Blackbeard" Teach
Edward "Blackbeard" Teach tidak diragukan lagi adalah salah satu bajak laut yang paling ditakuti dan paling dibenci sepanjang masa. dengan perawakan yang mengerikan, janggut hitam lebat yang hampir menutupi seluruh mukanya.Anne Bonny
Anne Bonny adalah salah satu dari dua wanita yang menjadi bajak laut. ketangguhan dan keperkasaannya tidak diragukan lagi karena ia bergabung denga Jolly rogger pirate, salah satu kelompok bajak laut yang sangat disegani. dalam sepak terjangnya di dunia bajak laut ia berduet dengan rekannya sesama wanita yaitu Mary Read.John Rackham - Calico Jack
Calico Jack terkenal karena kisah dramanya dengan istrinya yaitu bajak lautAnne Bonny. namanya terkenal lewat kebringasannya dan menamakan kelompok bajak laut The Jolly Roger yang memiliki bendera hitam dan tengkorak putih paling terkenal. Calico Jack juga dianggap sebagai inspirasi dari karakter jack sparow.
0 komentar:
Posting Komentar